Mungkinkah
agama dan budaya disatukan dalam pemahaman dan pelaksanaan?.
Budaya mumpung = sikap yang mengedepankan kebiasaan tidak menggunakan
barang atau fasilitas tidak sesuai dengan maksud dan tujuannya dengan cara-cara
yang menyimpang. Penggunaan jabatan yang tidak dilaksanakan sesuai dengan peran
dan fungsinya, hanya untuk kepentingan pribadi, mumpung belum pensiun, mumpung
masih menjabat.
Budaya malu = sikap malu jika melakukan hal yang tidak senonoh dan tidak
sesuai dengan tata norma di masyarakat
yang tidak akan diterma di tengah-tengah masyarakat.
Berbudaya = mempunyai budaya; mempunyai pikiran yang sudah maju
Membudaya = menjadi kebudayaan atau menjadi yang dianggap wajar ; mendarah
daging; hal seperti ini sudah membudaya kok di tasma.
Membudayakan = mengejar supaya mempunyai budaya;mendidik supaya beradap;
sejarah adalah pelajaran yang dapat membudayakan menusia; para pemimpin
hendaklah memberikan contoh dalam membudayakan pola hidup yang agamis, terbuka,
egaliter atau kesetaraan sehingga akan bersifat fear.
Kebudayaan = hasil kegiatan dan penciptaan akal budi manusia seperti
wayang, kesenian dan adat istiadat; keseluruhan pengetahuan manusia sebagi
makhluk sosial yang digunakan untuk memahami lingkungan serta pengalamannya dan
yang menjadi pedoman tingkah lakunya.
Budayawan = orang yang berkecimpung dalam kebudayaan.
Budi = sifat batin seseorang yang mampu menimbang baik-buruk atau benar
tidaknya. Tabiat seseorang yang baik.
DAYA = Kesanggupan jasmani maupun rohani untuk melaksanakan sesuatu
aktivitas.; tenaga.
Jadi kalau TASMA ini dapat menggerakkan sesuatu yang dapt bernilai budi
dalam aktifitas, punya kesanggupan untuk membawa kepada masyarakat untuk lebih
berbudi dalam menggerakan kreatifitas, akhlak maka dikatan budaya TASMA.
Daya antisipasi; Daya dukung; Daya batin
Daya hidup = kemempuan untuk bertahan hidup atas pengaruh lingkungan yang
menentang dan lain sebagainya.
Bude; Budak.
Islam rakyat dan islam skriptural (Islam menurut teks al-qur’an dan
al-hadist)
Berlaku adil dekat dengan taqwa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar